Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Aplikasi Penghasil Uang Jajan Atau Uang Sampingan

Aplikasi uang samping
Pixabay.com 


Tadiudah.xyz Halo semuanya. Bagi kalian yang ingin mencari uang jajan atau uang sampingan yang hanya bermodalkan smartphone, kamu bisa mendownload beberapa aplikasi berikut. Lalu apa saja aplikasi tersebut?

Aplikasi penghasil uang jajan atau uang sampingan

1. BIG Agent 

Aplikasi penghasil uang

Yang pertama adalah aplikasi BIG Agent. Cara kerja aplikasi ini fleksibel dan pekerjaan yang diberikan pun cukup variatif, mulai dari review aplikasi, download dan instal aplikasi, survey, promosi. Dan salah satu kelebihan di aplikasi BIG Agent ini ialah adanya fitur belajar. Dimana aplikasi ini kita diberikan materi-materi terkait pekerjaan yang sekarang sedang berjalan. Sehingga kamu tidak merasa kebingungan ketika mengerjakan suatu pekerjaan.

Untuk proses withdraw atau penarikan uang yang didapat dari hasil pekerjaan yang telah selesai, kamu dapat membeli pulsa, token listrik, atau kamu dapat langsung menarik uang ke rekening bank kamu.


2. Aplikasi Sampingan 

Aplikasi penghasil uang

Ya, nama aplikasinya Sampingan. Sampingan bukan hanya aplikasi yan dapat menghubungkan kamu ke berbagai macam pekerjaan dan memberi penghasilan tambahan jutaan rupiah, Sampingan juga membuka peluang kamu agar bisa #MenangBanyak dengan beragam tipe pekerjaan baru.

- Mengumpulkan data
Ini adalah projek di mana kamu diminta untuk mengumpulkan data sesuai permintaan dari Sampingan. Di sini kamu bisa bebas memilih projek yang sesuai keahlian dan waktu yang kamu punya. Sampingan juga punya pelatihan dan sesi diskusi bersama para agen lain untuk meningkatkan pengetahuan dan skill.

- Pekerjaan harian
Kamu juga bisa mendapatkan pekerjaan harian atau kontak yag langsung terhubung dan bekerja dengan klien. Kamu bisa mendapatkan kesempatan memperoleh penghasilan yang lebih besar dan pekerjaan yang sesuai dengan skill yang kamu kuasai. Dilengkapi dengan check-in dan check-out untuk memantau kerja dan kehadiran kamu.

- Program reseller
Untuk kamu yang punya skill bisnis atau pun mau belajar berjualan, Sampingan juga punya fitur untuk mendukung ketertarikan mu. Kamu tinggal mencari pembeli dan order setelah dapat pembeli, atau ada juga fitur dropshipper untuk kamu yang tidak mau ribet kirim-kirim produk sendiri. Semuanya bisa mulai #MenangBanyak tanpa harus punya modal besar.

Baca juga: Bisnis modal 1 juta

3. ClipClaps. 

Aplikasi penghasil uang


Tugas dalam aplikasi ini adalah menonton video selama 30 detik sampai 5 menit, nanti kamu akan mendapatkan sebuah kotak yang berisi koin dan tiket raffle. Apa kegunaan dari koin tersebut? koin tersebut bisa ditukarkanmenjadi dolar. Dengan menukar 1 dollar=100.000 koin. Dolar dicairkan melalui PayPal dengan minimum penarikan 10$.

Jika kamu mulai bosan dengan menonton video, ada banyak cara untuk mendapatkan koin dan dolar. Seperti bermain game atau mengundang teman.


Baca juga: Cara mendapatkan uang dari internet

4. BuzzBreak. 

Aplikasi penghasil uang


Aplikasi penghasil uang selanjutnya adalah BuzzBreak. Jadi, dalam aplikasi BuzzBreak ini user bisa membaca berita, menonton video, maupun mengisi survey dan kemudian akan mendapatkan koin yang bisa ditukar menjadi pundi-pundi uang rupiah. Asyik bukan, bisa mendapatkan uang padahal hanya baca-baca saja. Koin tersebut bisa dikirim ke akun dana atau rekening.

Berikut cara-cara mendapatkan koin
1. Download aplikasi BuzzBreak yang terdapat di playstore.
2. Setelah itu klik "Dompet/Wallet". Buat akun, bisa juga menggunakan akun Facebook. Kemudian masukkan kode rujukan untuk mendapatkan koin ekstra
3. Mulai baca-baca barita, isi survey, tonton video, dan koin akan terus bertambah kalau kamu semakin rajin melakukannya.
4. Untuk mendapatkan koin semakin banyak, kamu juga bisa ajak teman-teman kamu untuk doenload BuzzBreak dan masukkan kode rujukan kamu.
5. Kalau koin kamu sudah mencapai 20.000 lebih, kamu bisa ubah koin eteersebut menjadi rupiah melalui Dana atau rekening

Demikian aplikasi penghasil uang jajan tersebut. Selamat mencoba!